Selasa, 27 Februari 2018

JADWAL WORKSHOP CRM 2018

Mengapa harus Implementasi CRM?

Besarnya Jumlah pelanggan yang bisa dipertahankan dan loyal sangatlah penting untuk peningkatan sales dan profit suatu perusahan. Di era perkembangan dunia bisnis yang semakin kompetitif dewasa ini, mengelola hubungan dengan pelanggan secara efektif menjadi hal yang sangat penting untuk kesuksesan bisnis. Perhatian dan tindakan yang tepat dalam hal membangun hubungan dengan pelanggan membuat pelanggan menjadi loyal dan bahkan menjadi promotor sukarela bagi produk maupun perusahaan Anda. 
Dalam dunia persaingan yang hypercompetitive saat ini, menjaga dan mempertahankan pelanggan yang ada menjadi pilihan Bijak, selain lebih menguntungkan, kenyataannya mencari pelanggan baru tidak semudah era 90-an lalu. Dalam beberapa kategori produk, penetrasi bisnis sudah jenuh, sehingga tidak ada pilihan kecuali mengembangkan pelanggan yang ada.

Senin, 26 Februari 2018

WORKSHOP CRM MEDAN FEBRUARI 2018

Besarnya Jumlah pelanggan yang bisa dipertahankan dan loyal sangatlah penting untuk peningkatan sales dan profit suatu perusahan. Di era perkembangan dunia bisnis yang semakin kompetitif dewasa ini, mengelola hubungan dengan pelanggan secara efektif menjadi hal yang sangat penting untuk kesuksesan bisnis. Perhatian dan tindakan yang tepat dalam hal membangun hubungan dengan pelanggan membuat pelanggan menjadi loyal dan bahkan menjadi promotor sukarela bagi produk maupun perusahaan Anda

Jumat, 09 Februari 2018

CRM UNTUK RESTAURANT

Tadi pagi saya ngobrol via Whatsapp dengan rekan yang ada di Medan.... singkat cerita, dia bertanya, bagaimana implementasi CRM pada restaurant, kebetulan dia memang mengelola sebuah rumah makan. Restaurant dengan menu makanan internasional, seperti halnya restaurant pada umumnya selain mengedepankan masakan yang lezat dan, restaurant dia juga mengandalkan kenyamanan bagi pengunjungnya. Yang jadi masalah adalah... ya semua restauran memang begitu, kalau nggak siapa yang mau datang.

"Saya selalu melihat wajah-wajah baru yang hadir di resto saya, sementara yang wajah-wajah lama saya berusaha ingat-ingat kok gak datang lagi" ceritanya. Dia menambahkan "saya memang sering melakukan promo untuk menarik minat pengunjung.